Berita
ANALISIS EFEKTIVITAS PEMETAAN VEGETASI MENGGUNAKAN METODE UAV (UNMANNED AERIAL VEHICLE)
Pemetaan dapat dilakukan dengan dua cara yaitu pemetaan terestris atau pemetaan langsung dengan peralatan ukur lapangan, serta pemetaan lewat media pemotretan udara atau menggunakan citra satelit yang dikenal pemetaan fotogrametrik. Metode fotogrametri konvensional yang menggunakan pesawat berpenumpang sangat cocok untuk pemetaan area yang sangat luas (5000 Ha atau lebih) karena dilakukan dalam waktu yang relatif cepat dan SDM yang lebih sedikit dibanding survei terestris. Kelemahan fotogrametri konvensional adalah metode ini tidak efektif digunakan untuk luasan dibawah 2000 Ha, karena biaya dan data yang dihasilkan tidak sebanding. Pemetaan fotogrametri juga dapat dilakukan dengan menggunakan wahana UAV. Survei fotogrametri dengan wahana UAV merupakan alternatif untuk luasan area yang tidak efektif jika dilakukan dengan survei terestris maupun fotogrametri (50 hingga 1000 Ha). Survei foto udara dengan UAV juga lebih aman dibanding metode lainnya, karena interaksi antara SDM dengan area yang diukur sangat minimal.
sumber: http://www.bpkhjogja.org/
Berita Terpopuler
Dibaca: 1579 kali
Dibaca: 954 kali
Dibaca: 667 kali
Dibaca: 599 kali
Dibaca: 559 kali
Dibaca: 505 kali
Dibaca: 408 kali
Dibaca: 385 kali
Dibaca: 350 kali
Dibaca: 337 kali
Pengunjung
Total
24780
Tahun ini
472
Bulan
31
Hari ini
1